Friday, August 3, 2012

Home » , , , » Cara Mempercepat VGA Card Dengan iObit Game Booster

Cara Mempercepat VGA Card Dengan iObit Game Booster

Salam hangat para Gamer Sejati, seperti saya. Hehehe…. Kali ini saya ingin share tentang cara mengakali laptop atau PC desktop dengan spek yang pas-pasan atau yang hanya untuk minimum reguirement agar bisa memainkan game-game berat yang banyak beredar sekarang ini dengan sedikit mengurangi lag atau patah-patah. Seperti laptop saya yang pas-pasan. Hehehe…



Bila anda mempunyai VGA yang pas-pasan tentunya merasa jengkel dengan kualitas grafis yang patah-patah pada saat memainkan game. Solusi terakhir adalah dengan meng-upgrade VGA Card anda ke seri yang lebih tinggi. Itu untuk PC desktop. Tapi untuk kebanyakan laptop yang beredar sekarang ini, hal itu tidak memungkinkan karena menggunakan VGA onboard atau menyatu dengan motherboard-nya..






Bila VGA Card anda masih dapat memainkan game-game terbaru namun lambat atau patah-patah, dapat mencoba sebuah software bernama iOsoft Game Booster. Software yang didesign khusus untuk keperluan gaming ini telah rilis hingga versi 3.5 yang dapat didownload secara gratis pada situs iObit.

Dengan menggunakan iObit Game Booster anda dapat mengurangi lag atau patah-patah dengan FPS yang lebih tinggi. Software ini dapat men-setting komputer anda ke performa terbaik agar dapat memainkan game yang dituju.

Pada saat mengaktifkan fitur Gaming mode, software ini akan mematikan proses-proses dan aplikasi yang tidak dibutuhkan pada komputer agar game yang sedang dimainkan dapat berjalan semaksimal mungkin. iObit juga menyediakan tools untuk mengoptimalkan komputer anda agar dapat berjalan lebih cepat. Selain itu juga terdapat tools untuk melakukan restore untuk kembali ke settingan sebelumnya dengan hanya satu klik.

Saya sudah mencoba software ini dan alhamdulillah terlihat sedikit perubahan pada grafis game. Berikut fitur-fitur terbaru pada iObit Game Booster (versi 3.5) :
1. Fitur untuk meningkatkan FPS (Frames Per-Second) serta mengurangi Lag agar game dapat berjalan lebih halus.
2. Fitur untuk merekam game yang sedang dimainkan, suara game, dan screen capture (ambil gambar) ketika sedang memainkan game.
3. Ketersediaan multibahasa.

Bila anda ingin mencoba software ini dapat men-download-nya pada situs mereka dengan klik gambar diatas. Happy Gaming!

Demikianlah tulisan mengenai Cara Mempercepat VGA Card Dengan iObit Game Booster. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.


Source   : ilmu-komputer.org

Ditulis Oleh : Unknown | Pustaka IPTEKKES

Dian Widanarta Anda sedang membaca artikel tentang Cara Mempercepat VGA Card Dengan iObit Game Booster. Anda dapat menyebarluaskan Informasi Terbaru dari Pustaka IPTEKKES tersebut agar dapat memberikan manfaat untuk kita semua, namun jangan lupa menyertakan alamat link dibawah ini sebagai sumbernya : http://widanarta.blogspot.com/ atau tekan Ctrl + D untuk Bookmark Homepage kami. Atau Copy Paste kan kode berikut pada postingan anda :

Jika ada kendala atau ada yang ingin ditanyakan tentang artikel diatas, masukan komentar anda dibawah. Bisa jadi salah tulis, atau ada yang kurang dari tulisan tersebut. Kami hanya menerima komentar yang membangun.

Terimakasih atas kunjungannya. Assalamu 'alaikum Warahmatullah.

1 comment:

  1. hai kak, selamat beraktifitas.. artikelnya menarik kak, bermanfaat sekali. oh iyaa,, saya juga mau kasih tau info menarik nih kak coba deh klik => SERVICE MACBOOK IMAC MAC PRO IPHONE IPAD IPOD DI BANDUNG JAKARTA TANGERANG Zapplerepair pengerjaan di tempat. Zapplerepair memberikan jasa service onsite home servis pengerjaan di tempat khusus untuk kota Jakarta, Bandung dan Surabaya dengan menaikan level servis ditambah free konsultasi untuk solusi di bidang data security, Networking dan performa yang cocok untuk kebutuhan anda dan sengat terjangkau di kantong" anda http://onsite.znotebookrepair.com

    ReplyDelete

PERMALINK

Anda sedang membaca Artikel Pustaka IPTEKKES. Anda dapat menyebarluaskan Informasi Terbaru dari Pustaka IPTEKKES tersebut agar dapat memberikan manfaat untuk kita semua, namun jangan lupa menyertakan alamat Link : http://widanarta.blogspot.com/ atau tekan Ctrl + D untuk Bookmark Homepage kami. Atau Copy Paste kan kode berikut pada postingan anda :

<a href="http://widanarta.blogspot.com/" target="_blank" title="http://widanarta.blogspot.com/"><b>http://widanarta.blogspot.com/</b></a>

Jika ada kendala atau ada yang ingin ditanyakan tentang artikel diatas, masukan komentar anda dibawah. Bisa jadi salah tulis, atau ada yang kurang dari tulisan tersebut. Kami hanya menerima komentar yang membangun.

Terimakasih atas kunjungannya.
Assalamu 'alaikum Warahmatullah.